ARIPITSTOP.COM – Kalau motor sudah berumur lebih dari satu tahun bahkan belum satu tahun namun karena sering terparkir di luar ruangan sehingga sering terkena terik matahari maka bagian2 plastik yang berfungsi juga sebagai pengikat akan mudah kendor. Seperti pada spion, tanpa kita sadari pada saat riding tiba2 posisi kaca spion bisa turun sendiri.
instagram-aripitstop

Spion sudah kita seting sesuai pandangan kita namun tiba2 sering berubah, hal itu akibat spion sudah letoy. Ada cara sederhana untuk kembali mengencangkan spion yang sudah letoy, yaitu dengan cara memutar baut kecil yang ada di belakang kaca spion.

Baut tersebut kita kencangkan putar kekanan, awas hati2 karena mudah selek akibat ulirnya dari plastik.

Berikut tutorialnya, via hp klik disini

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini