pcx 150 (3)

PCX 150 ternyata sudah mendapatkan sentuhan baru, ada 4 warna yang lebih atraktif white – red (Alloy Black), Black – Red (Alloy black), red – black. (Alloy gold), Grey – Black (Alloy Gold). Bahkan ada dua warna velg yaitu hitam dan gold… warna goldnya bikin ngiler euy…

Nggak ada perubahan mesin hanya perubahan warna tampilan saja yang lebih atraktif, dengan warna velg gold kesan motor lebih elegan. Fitur lama tetap dipertahankan ;

1.Desain All New yang lebih mewah dan elegan.

new pcx (5)

2. Headlight dgn teknologi LED yang ekslusif dan lebih terang serta pengaplikasian fitur lampu hazzard. Headlight LEDnya dijamin terang dan irit daya. Ada 1 LED berdaya 5.4watt utk lampu dekat, 1 LED lampu jauh 9.6 watt.

pcx5

 

3. Penambahan fitur answer back system + alarm cerdas untuk mengoptimalkan sistem keamanan di All New Honda PCX.

new pcx (7)

4. Fitur yg ini dijamin banyak yg suka. All New Honda PCX juga dilengkapi socket charger di console box depan!

new pcx (4)

5. Bagasi sebesar 25 liter dgn New Seat Stopper yg menahan posisi jok saat terbuka setengah.

new pcx (2)

6. Yang ini gak boleh ketinggalan. Idling Stop System yg bikin BBM jd hemat.

new pcx (3)

Selain itu masih ada juga kapasitas tangki yang besar, sekarang berkapasitas 8 liter. Lebih banyak dari PCX lama yg hanya 5.9liter.

pcx

Spedometer keren…

pcx1

Mesin All New Honda PCX berkubikasi 150cc dgn teknologi enhanced Smart Power (eSP) mampu menyemburkan daya 13.5ps.

pcx2

Pengereman All New Honda PCX didukung dengan sistem combi-brake hidraulis nih. Cakram depannya dibekali kaliper 3 piston.

pcx4

Nich galerinya ;

 

1 KOMENTAR

  1. Indentnya yg bikin eneg, harga sih cincai lah… yg penting jarang ketemu kembarannya di lampu merah, wkwkwkwkkkkkk….. Disuruh nunggu 6 bln??? Emangnya lo doang yg jualan motor apa????? Udah tau demandnya bgs, bknnya minta tambah jatah banyakan dr Vietnam. Kyk gak niat jualan aja, bah!!!

Tinggalkan Balasan ke macantua.com Batal membalas

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini