image description

gsx-r125-150-4

Pabrikan suzuki bertemu para blogger untuk bersilaturahmi, dalam ramah tamah bersama blogger ternyata suzuki indonesai buka2an bro. Jika saya melihat gerak gerik suzuki sepertinya SIS mau come back…! yap… suzuki menginginkan kejayaannya yang pernah diraih seperti masa jayanya jaman shogun, sudah tahukan dulu shogun menjadi motor paling laris manis ditanah air.
honda cengkareng

Dalam silaturahmi tersebut akhirnya terkonfirmasi dech kalau power gacoan terbaru dari suzuki memang diatas kompetitornya. Dari informasi resmi yang saya terima dari suzuki bahwa power motor sport 150cc milik suzuki tembusĀ 14,[email protected] serta torsi 14,[email protected], kalau dikonfersikan ke satuan lain adalahĀ 18,9 hp atau 19,17 ps. Ediiiaaaan…! gedhe tenan yo…

Yap, power dan torsi tersebut berlaku untuk kedua motor yaitu GSX-R150 dan GSX-S150.

suzuki-gsx-r150-3

Berikut spek perbandingan power dan torsi GSX-R150 yang saya terima dari suzuki :

perbandingan-spek-power-suzuki-gsx-r150

Power : 14,[email protected] rpm. setelah di konverter setara dengan 18,9 hpĀ atau 19,17 ps

Yamaha R15 :

Power : 12,[email protected] rpm. setelah dikontverter setara dengan 16,4 hpĀ atau 16,58 ps

Honda CBR150R :

Power : 12,[email protected] rpm. setelah dikonverter setara dengan 16,8 hpĀ atau 17,13 ps

gsx-s150

Berikut spek perbandingan power dan torsi GSX-S150 yang saya terima dari suzuki :

perbandingan-spek-power-suzuki-gsx-s150

Power : 14,[email protected] rpm. setelah di konverter setara dengan 18,9 hpĀ atau 19,17 ps

Yamaha Vixion :

Power : 12,[email protected] rpm. setelah dikontverter setara dengan 16,4 hpĀ atau 16,58 ps

Honda CB150R :

Power : 12,[email protected] rpm. setelah dikonverter setara dengan 16,6 hpĀ atau 16,8 ps

 

Yap, dari data yang saya peroleh dari suzuki bahwa motor sport suzuki memang paling unggul soal powernya…

aripitstop-suzuki

8 KOMENTAR

  1. Ngak usah bertele-tele

    Penguasa kejurnas IRS 150cc = R15

    Penguasa balapan kambing OMR alun-alun= CBR150 (DOHC Hellokitty)

    Calon lawan berat R15 di kejurnas IRS150cc tahun depan = GSX 150cc

  2. klaim saja sih boleh2 saja TAPI takkan dipercaya konsumen kalo melihat dari kasus F150 FI. klaim tertinggi di kelasnya tapi paling rendah hasil dynonya.

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini