GALERI YAMAHA NMAX (15)

Yamaha sudah mendistribusikan yamaha NMAX hampir semua di pulau jawa bahkan sudah terpantau sampai bali, Mengandalkan berbagai teknologi yang ditawarkan salah satunya  VVA (Variable Valves Actuation) yang membuat power sang matic tetap moncer baik tarikan bawah maupun atasnya dan pastinya lebih hemat konsumsi bahan bakar. Keamanan maksimum dari teknologi ABS, NMAX matic pertama di Indonesia yang menggunakan ABS. The Ultimate Sports Matic yang layak untuk dimiliki dengan harga yang sama dengan motor sport yang memiliki high teknologi dan fitur lengkap.

NMAX

Yamaha banderol motor berkapasitas 155cc sebesar 27,4juta untuk OTR jabodetabek, dengan target penjualan 12.000 unit untuk tahun 2015 ini sepertinya hal yang mudah diraih oleh yamaha karena antusiasme dari konsumen sungguh luar biasa. Motor yang nyaman buat touring dan harian, NMAX berkonsep dasar City Commuter with Global Prestige. The Ultimate Sports Matic global yang pertama di-launching di Indonesia sebelum negara-negara lain. Dengan empat warna NMAX mengacu pada konsep active city commuter dan sesuai karakter konsumen yang Urban Active, Cool Masculine, Modern Simplicity, Active Business.  Red Metallic untuk yang Urban Active, Mat Yellowish Gray Metallic (Cool Masculine), White Metallic (Modern Simplicity), Black Metallic (Active Business).

Monggo yang mau melihat angka kreditnya NMAX ABS untuk OTR jabodetabek:

proce list nmax

1 KOMENTAR

  1. Coba dibandingan dengan cicilan syariah… Konvensional rata2 bunga tiap bulan kisaran 1,5% – 2,0%. Sedangkan syariah 0,5%. – 1,0% …..

  2. pgn kredit tapi biar ttp murah, gimana caranya ya..??
    kalo pinjem duit ke bank syariah, trus belinya cash, apakah lebih murah..?

Tinggalkan Balasan ke mansarpost Batal membalas

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini