YamahaTricity-4

Motor ini pertama kali dipamerkan di acara EICMA 2013 namun resmi dirilis dan dipasarkan di thailand dahulu sejak bulan maret 2014 kemarin. Motor yang berkapasitas 125cc dan berpendingin radiator ini meskipun beroda tiga tapi hanya mempunyai bobot 150kg saja.

Yamaha Tricity (3)

Yup baru 5 bulan dirilis namun sudah ada rencana untuk dirombak… namun tidak diketahui pasti kapan versi baru akan muncul karena Bocoran bentuk tricity ini baru tahap pendaftaran paten  di Japan Patent Office. Terlihat jelas perbedaan bentuknya dari versi lama, dari bentuk headlamp jelas paling kentara perbedaannya bentuknya seperti T-Max. Model headlamp terpisah dan tambahan cover di ujung headlamp menuju kebawah di tengah spakbor depan.

yamaha-tricity-picture-galore-photo-galleryvideo_24

YamahaTricity-003

Dilihat dari pijakan kaki depan juga mengalami perubahan bentuk yang signifikan, jika sebelumnya pijakan kaki ini alias boardest luas tanpa ada pemisah kini dipersempit mirip yamaha Nouvo apakah ini ada indikasi perubahan engine…? karena jika dilihat dari bentuk cover mesin CVT tampak ada perbedaannya. hmhmhm kita tunggu saja karena yang pasti motor ini akan meluncur ke indonesia entah versi baru atau versi lama…

1 KOMENTAR

  1. melihat selera orang indonesia kemungkinan bila benar masuk indonesia adalah fersi terbarunya dengan mesin 150 cc nya bang untuk mematahkan dominasi PCX dan vario 150 yang akan muncul

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini